Kriptografi enkripsi sederhana

Hallo pembaca setia arifweb kali ini saya akan menjelaskan tentang kriptografi enkripsi sederhana. Kriptografi adalah ilmu menjaga keamanan pesan / data dari pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab. dari sisi masanya kriptografi terdiridari 2 jenis kriptografi, yaitu:
1.      Kriptografi Klasik
yaitu : Caesar cipher, Affine cipher, Vigenere chipper
2.      Kriptografi asimetrik
Terbagi menjadi dua, yaitu:
a.       Kriptografi simetrik
Kriptografi yang menggunakan kunci yang digunakan untuk enkripsi maupun dekripsi
Contoh: RC4, DES, AES, IDEA
b.      Kriptografi asimetrik
Kriptografi yang terdapat dua kunci untuk enkrisi dan dekripsi
Contoh: RSA, DSA, El-gama

berikut saya jelaskan bagaimana cara membuat kriptografi enkripsi secara sederhana dengan memanfaatkan kode ASCII
  1. buat file index.php yang berisi form sederhana yang terdiri dari kata, key dan tombol submit sebagai berikut


    <html>
    <head><title>FORM UNTUK ENKRIPSI</title></head><body><form action="enkripsi.php" method="get">Plainteks : <input type="text" name="kata">
    <br>
    Key : <input type="text" name="key" maxlength="5">
    <br>
    <input type="submit" value="kirim"><input type="reset" value="ulangi"></form></body></html>

    dari script di atas akan menghasilkan tampilan seperti :

  2. buat file enkripsi.php seperti berikut
  3. <?php
    $kalimat = $_GET["kata"]; // method post dan get
    $key = $_GET["key"]; // method post dan get
    for($i=0;$i<strlen($kalimat);$i++)
    {
    $kode[$i]=ord($kalimat[$i]); //rubah ASCII ke desimal
    $b[$i]=($kode[$i] + $key ) % 256; //proses enkripsi
    $c[$i]=chr($b[$i]); //rubah desimal ke ASCII
    }
    echo "kalimat ASLI : ";
    for($i=0;$i<strlen($kalimat);$i++)
    {
    echo $kalimat[$i];
    }
    echo "<br>";
    echo "hasil enkripsi =";
    $hsl = '';
    for ($i=0;$i<strlen($kalimat);$i++)
    {
    echo $c[$i];
    $hsl = $hsl . $c[$i];
    }
    echo "<br>";
    //simpan data di file
    $fp = fopen ("enkripsi.txt","w");
    fputs ($fp,$hsl);
    fclose($fp);
    ?>
    proses enkrisi diatas adalah dengan cara
  • merubah setiap huruf / karakter menjadi kode ASCII 
  • kemudian merubahnya kedalam bentuk desimal 
  • kemudian menjumlahkanya dengan key dan di modulus 256
    kenapa 256 karena max kode ASCII adalah 256
  • langkah selanjutnya ialah merubah hasil desimal ke bentuk ASCII kedalam bentuk huruf lagi
  • langkah terakhir yaitu menyimpan data hasil enkripsi pada file exkripsi.txt

    setelah di enkripsi maka akan menghasilkan tampilan

demikian postingan saya kali ini tentang cara membuat kriptografi enkripsi sederhana dengan memanfaatkan kode ASCII semoga bermanfaat kalo ada yang ditanyakan silahkan komentar di bawah :)


Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

17 komentar

komentar
4 Juni 2016 pukul 20.19 delete Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
avatar
13 Juni 2016 pukul 09.18 delete Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
avatar
13 Juni 2016 pukul 10.28 delete

selama ini tidak ada yang komplain dengan postingan ini :)
saya coba juga masih berhasil kok :)
postingan saya yang salah atau
ada orang yang gk tau cara makenya :D
pengenya copas lansung jadi deh tugasnya :D

btw terima kasih atas kunjunganya :)

Reply
avatar
14 Juni 2016 pukul 11.09 delete

bagian enkripsi.php gabisaaa.. saya running di firefox edi di sublime

Reply
avatar
14 Juni 2016 pukul 11.10 delete

//simpan data di file
$fp = fopen ("enkripsi.txt","w"); maksudnya apaan

Reply
avatar
15 Juni 2016 pukul 14.05 delete

min, maksudnya yang di proses enkripsi % 256 itu apa ya

Reply
avatar
15 Juni 2016 pukul 14.15 delete

apakah itu hanya pembatas byte ??

Reply
avatar
13 Agustus 2016 pukul 08.01 delete

mas, itu kan enkripsi standar ga jauh sama base64, cuma pake password aja. bisa kasih link tutorial enkripsi dengan aes-256-cbc di php terus encrypt di javascript html mas.
please mas.

Reply
avatar
9 November 2016 pukul 16.28 delete Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
avatar
9 November 2016 pukul 16.30 delete

Iy nih bgian enkripsi.php nya gak bsa terrun bro , Ap gak di pasang form action pada enkripsi.php nya tuh bro ?

Reply
avatar
29 November 2016 pukul 12.29 delete

//simpan data di file
$fp = fopen ("enkripsi.txt","w"); maksudnya apaan

Reply
avatar
29 November 2016 pukul 13.22 delete

itu digunakan untuk menyimpan hasil enkripsi di file enkripsi.txt

Reply
avatar
Anonim
23 Januari 2017 pukul 15.12 delete

min, bisa jelaskan jika kunci yang digunakan didalam AES itu seperti apa?

Reply
avatar
24 April 2022 pukul 15.47 delete

Izin bertanya kk.. Fungsi for($i=0;$i<strlen($kalimat);$i++)
{
echo $kalimat[$i];
}
Koding perulangan di atas buat apa yah?

Reply
avatar