Hallo blogger kali ini saya akan menjelaskan tentang
cara membuat event on enter pada form jQuery. event on enter sendiri biasanya digunakan untuk pencarian, login, submit dll. faktor kemudahan membuat kebanyakan orang lebih memilih menekan enter daripada mengklik tombol. Seperti kita ketahui event
pada keyboard jQuery hanya terdiri dari 3 yaitu
- Onkeyup
- Onkeypress
- Onkeydown
Baca juga menghilangkan attribute style dengan
Lalu muncul pertanyaan bagaimana cara untuk membuat
event on enter ?
event onEnter sendiri sebenarnya sudah otomatis ada ketika anda menggunakan input type didalam <form> </form> ketika anda klik enter maka akan tersubmit ke arah action.nya.
event onEnter sendiri sebenarnya sudah otomatis ada ketika anda menggunakan input type didalam <form> </form> ketika anda klik enter maka akan tersubmit ke arah action.nya.
Lansung saja saya akan menjelaskan kode html dan
jQuerynya kuncinya adalah pada kode ASCII 13
<html><head><script src=”tempat jQuery.js” type=”text/javascript”> </script> //digunakan untuk mengambil file library jquery<script>$('#entar').keypress(function(e) {if (e.which == 13) { // e.which == 13 merupakan kode yang mendeteksi ketika anda // menekan tombol enter di keyboard//letakan fungsi anda disinialert(“berhasil”);}});</script></head><body><input type=”text” id=” entar” name=”entar” ></body></html>
Baca juga pengecekan secara berkala menggunakan jquery interval
sebenarnya banyak sekali jenis event yang ada pada jquery yang belum saya bahas satu persatu jika anda menemukan kesulitan pada event tertentu silahkan masukkan ke kolom komentar jika ada waktu akan segera saya jawab.
Cukup sekian tutorial saya kali ini apabila artikel
ini bermanfaat da nada yang ingin ditanyakan silahkan masukkan ke kolom
komentar terima kasih J